Pages

Sunday, February 27, 2005

Bila saja.........

Bila saja lihat angkuhnya
Tak ingin rasa aku mencinta
Dan tapi bila jauh darinya
Tak mampu aku melupakannya.....

Mungkin Memanglah salahku....
Yang tak pernah Mengerti
Cinta tak mengenal.....
Arti sebuah keangkuhan...

Bila saja lihat dirinya
Ingin hati tak jatuh cinta
Dan mungkin dia tahu semua
Semakin aku dibuat resah


syair lagu yang membuatku berfikir....... mengulang kembali perjalananku.........
benarkah keangkuhan yang membuat keadaan semakin memburuk?????
tapi menyesal bukan suatu solusi terbaik........

by; rhee

0 comments: